IDI Sebut Tenaga Kesehatan Siap Divaksinasi Tahap Pertama

medcom.id 2021-01-08

Views 129

Tenaga kesehatan siap untuk menerima vaksin COVID-19 dan mendukung program vaksinasi untuk menghentikan pandemi.



Ketua Satgas COVID-19 PB IDI, Zubairi Djoerban menjelaskan bukti-bukti mengenai vaksin sudah banyak dan hasilnya baik. Sehingga tenaga kesehatan siap untuk mendapatkan vaksin tahap pertama.
IDI Sebut Tenaga Kesehatan Siap Divaksinasi Tahap Pertama

Share This Video


Download

  
Report form