Hujan Deras Akibatkan Pohon Tumbang Menutupi Badan Jalan Di Petang

beritabalicom 2021-01-25

Views 186

Hujan Deras Akibatkan Pohon Tumbang Menutupi Badan Jalan Di Petang

#Hujan deras di wilayah kabupaten #Badung mengakibatkan pohon tumbang di Jalan Raya #Carangsari, Banjar Senapan, #Desa Carangsari, Kecamatan #Petang pada Minggu (3/3) sekitar pukul 18.00 Wita.

Berdasarkan keterangan #BPBD #Badung, kejadian ini telah mendapatkan penanganan Bidang Kedaruratan dan Logistik #BPBD #Badung dengan menurunkan TRC #BPBD #Badung pada pukul 18.45 Wita. Diketahui jenis pohon nangka dengan diameter 50 cm, panjang 10 meter menutupi badan jalan. Beruntung tidak ada korban jiwa saat kejadian berlangsung.

#BPBD #Badung kemudian melakukan tindak Lanjut dengan memotong pohon dan membuka akses jalan yang diperlukan waktu sekitar 30 menit. Upaya ini dilakukan TRC #BPBD #Badung Pos #Petang sebanyak 2 Personil.


#BeritaBali #Bali #BeritaBaliMedia #MediaOnlineBali
======================================
Connect with us on website and social media :
WEBSITE : https://www.beritabali.com
FACEBOOK : https://www.facebook.com/beritabalicom
INSTAGRAM : https://www.instagram.com/beritabalim...
TWITTER : https://twitter.com/beritabalicom
TIK TOK : https://www.tiktok.com/@beritabalicom
DAILYMOTION : https://www.dailymotion.com/beritabal...
LINKEDIN : https://www.linkedin.com/in/beritabal...
YOUTUBE : https://www.youtube.com/beritabalicom
======================================

Share This Video


Download

  
Report form