10 Kendaraan Terlibat Kecelakaan Beruntun di Sleman

VIVA.co.id 2021-03-27

Views 267

VIVA – Sebanyak 10 kendaraan terlibat kecelakaan beruntun di Jalan Ring Road Utara, seputaran Monjali, Kabupaten Sleman, DIY, pada Jumat (26/3) pukul 21.00 WIB. Dilaporkan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa nahas tersebut.


Share This Video


Download

  
Report form