Warga Serbu Pusat Perbelanjaan Sebelum PPKM Darurat, Pemko Pastikan Stok Pangan Aman

Suaradotcom 2021-07-11

Views 49.1K

Warga Kota Batam, Kepulauan Riau menyerbu pusat perbelanjaan, terutama supermarket yang menyediakan kebutuhan pokok sehari-hari.

Salah satunya seperti yang terpantau di Supermarket Top 100 Grand Batam Mall, Minggu (11/7/2021) sore.

Dimana antrian warga yang akan berbelanja bahkan terlihat hingga ke area pintu masuk Supermarket, bahkan petugas keamanan juga terlihat meminta masyarakat yang baru tiba untuk mengantri terlebih dahulu sebelum diperbolehkan masuk ke dalam Supermarket.

#PPKMDarurat #Batam #Supermarket

=====================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form