SoftBank Group mencetak laba bersih US$ 10,5 miliar atau Rp 149,2 triliun pada kuartal I. Laba bersih perusahaan ventura ini naik 257,6% dibanding periode sama 2018. Kenaikan laba ini merupakan rekor tertinggi yang dialami SoftBank. Laba meningkat seiring tingginya pengguna smartphone dan penjualan saham di raksasa e-commerce Tiongkok, Alibaba, senilai 857 miliar yen (Rp 114,7 triliun).
======================================================
Mulai Sekarang #KalauBicaraPakaiData
Pantau dan Subscribe Katadata Indonesia.
Official Website : https://katadata.co.id/
Youtube : https://www.youtube.com/c/KatadataIndonesia
Instagram : https://www.instagram.com/katadatacoid
Facebook : https://www.facebook.com/katadatacoid/
Twitter : https://twitter.com/katadatacoid
======================================================