Komputer Terkecil Dunia Jajal Pasar Indonesia | Katadata Indonesia

Katadata Indonesia 2021-07-16

Views 1

Produsen teknologi Lenovo merilis dua produk terbarunya, yakni ThinkCenter M90n-1 Nano dan ThinCenter M90n-1 Nano. Keduanya diklaim sebagai perangkat desktop terkecil di dunia.

Lenovo mempersembahkan produk ini kepada industri yang dekat dengan IoT (internet of things). IoT akan berdampak signifikan terhadap lingkungan dunia usaha yang mengandalkan teknologi. Karena perubahan teknologinya yang bergerak dengan cepat.

Perangkat Nano yang mengisi pasar korporasi dibanderol dengan harga sekitar Rp 9 juta. Sementara Nano IoT untuk pasar manufaktur dan ritel akan dijual dengan harga sekitar Rp 7,59 juta.

======================================================

Mulai Sekarang #KalauBicaraPakaiData

Pantau dan Subscribe Katadata Indonesia.

Official Website : https://katadata.co.id/
Youtube : https://www.youtube.com/c/KatadataIndonesia
Instagram : https://www.instagram.com/katadatacoid
Facebook : https://www.facebook.com/katadatacoid/
Twitter : https://twitter.com/katadatacoid

======================================================

Share This Video


Download

  
Report form