Netizen Penasaran Sosok Suami Greysia Polii, Pengusaha Berlian Lulusan Kampus Luar Negeri

Suaradotcom 2021-08-05

Views 6.8K

Netizen Penasaran Sosok Suami Greysia Polii, Pengusaha Berlian Lulusan Kampus Luar Negeri


Felix Djimin, suami Greysia Polii ikut menjadi sorotan publik. Setelah Greysia meraih emas olimpiade Tokyo.

Greysia Polii mendadak ramai diperbincangkan usai berhasil meraih medali emas di Olimpiade Tokyo 2020.

Keberhasilan Greysia tentu tidak lepas dari dukungan orang terdekat. Khususnya suami Felix Djimin.
Felix Djimin sebagai penyemangat perjuangan Greysia Polii. Ia juga diklaim sebagai suporter nomor satu Greysia Polii yang tidak pernah henti-henti dan merasa lelah mendukung istrinya. Selengkapnya dalam video ini.

Link terkait:
https://sulsel.suara.com/read/2021/08/04/140622/netizen-penasaran-sosok-suami-greysia-polii-pengusaha-berlian-lulusan-kampus-luar-negeri?page=1

#GreysiaPolii #OlimpiadeTokyo

Pengisi Suara/Video Editor: Anis/Eko Hendra
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcomsuaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form