Aston Villa secara mengejutkan berhasil permalukan Manchester United di Old Trafford. Gol semata wayang Kortney Hause (88') jadi satu-satunya gol kemenangan The Villa.
Sejatinya Setan Merah bisa terhindar dari kekalahan. Jika eksekusi penalti Bruno Fernandes tidak melambung di masa injury time
Dan.. inilah yang dilakukan Kiper Aston Villa, Emi Martinez, berjoget di hadapan suporter MU usai Bruno gagal penalti.
------------
Penulis : Febry Rachadi
VE: Fani G.