Luar Biasa, Remaja 15 Tahun Berhasil Masuk Fakultas Kedokteran UNAIR

medcom.id 2021-09-30

Views 4.8K

Seorang remaja di Surabaya, Jawa Timur Ainun Albarr Qolby Mecca dinobatkan sebagai mahasiswa kedokteran termuda karena berusia 15 tahun. Karena Kecerdasannya di SMP dan SMA Albarr mengikuti kelas akselerasi sehingga ia bisa mengikuti Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNM-PTN) dan berhasil lolos sehingga masuk ke perguruan tinggi diusia muda. Selain menjadi mahasiswa termuda, sejumlah prestasi pernah diraih oleh Albarr. Diantaranya, menjadi finalis olimpiade kedokteran internasional tahun 2020.



Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke [email protected].

Luar Biasa, Remaja 15 Tahun Berhasil Masuk Fakultas Kedokteran UNAIR

Share This Video


Download

  
Report form