Stand Up Mo Sidik, Bocorin Sifat-sifat Orang Padang - SUCI 1

KompasTV 2021-10-09

Views 3

JAKARTA, KOMPAS.TV - Inilah penampilan stand up comedy Mo Sidik pada babak enam besar Stand Up Comedy Indonesia season pertama (SUCI 1).

Pada babak ini, Mo Sidik membawakan materi stand up soal orang Padang dan cerita malin kundang yang dikutuk menjadi batu.

Mo Sidik bertanya terlebih dahulu kepada penonton siapa yang merupakan orang Padang.

"Jangan disatuin ya, jangan disatuin. Nanti buka warung di sini," kata Mo Sidik.

Baca Juga SUCI 1 - PECAH!!! Mo Sidik Bocorin Rahasia yang Dipunyai Laki-laki Gemuk di https://www.kompas.tv/article/77387/suci-1-pecah-mo-sidik-bocorin-rahasia-yang-dipunyai-laki-laki-gemuk

Mo Sidik yang merupakan orang Padang blak-blakan mengatakan kalau orang Padang itu aneh banget, tetapi juga mengakui Padang indah.

"Emang jago dagang katanya. Dari ujung sini sampai sana, dagang semuanya," lanjut Mo Sidik.

Yuk nonton stand up comedy Mo Sidik berikut ini!

------------------------------------------------------------------------------------------------

Follow dan subscribe: Instagram @sucikompastv | Twitter @StandUpKompasTV | Facebook @standupkompastv | YouTube Stand Up Kompas TV | Website suci.kompas.tv

#SUCI1 #StandUpComedy #MoSidik

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/219326/stand-up-mo-sidik-bocorin-sifat-sifat-orang-padang-suci-1

Share This Video


Download

  
Report form