JOKO ANWAR - SAYA GAK MUNGKIN BIKIN SEKOLAH FILM?!

IDN Media 2021-10-31

Views 7.9K

Gundala merupakan superhero asli Indonesia lho, guys. Berasal dari komik ciptaan Hasmi yang muncul pada tahun 1969. Komik itu kemudian diadaptasi menjadi film pada tahun 1981 yang disutradarai oleh Lilik Sudjio.

Selang 29 tahun kemudian, Gundala kembali dibuat ulang filmnya. Kali ini Joko Anwar dipercaya sebagai sutradara film yang akan tayang pada 29 Agustus mendatang.

Film "Gundala" tahun 2019, dibintangi oleh beberapa artis terkenal Tanah Air, seperti Abimana Aryasatya, Tara Basro, Bront Palarae, Ario Bayu, dan Rio Dewanto. Selain itu, film ini juga melibatkan 1.800 orang, wow banyak banget ya.

Pada Sabtu (15/6) IDN Times diberikan kesempatan untuk mengahadiri Meet and Greet cast "Gundala" sekaligus Joko Anwar di Mall Taman Anggrek Jakarta. Simak keseruannya berikut ini.

Pengalaman Joko Anwar dalam membuat film sudah tidak diragukan lagi yah gaes

Nah gimana yah, jika ia bikin sekolah perfilman, yuk simak video berikut ini gaes

===================================================
Baca selengkapnya di sini:
https://sumut.idntimes.com/hype/entertainment/nadia-umara-1/gundala-film-superhero-asli-indonesia-garapan-joko-anwar-regional-sumut?utm_source=youtube&utm_medium=youtube&utm_campaign=youtube

===================================================
Subscribe: https://www.youtube.com/c/IDNTimes
===================================================

Temukan informasi menarik lainnya di:

https://idntimes.com
https://www.facebook.com/idntimes/
https://instagram.com/idntimes
https://twitter.com/idntimes

===================================================

Share This Video


Download

  
Report form