Mabes TNI hari ini menggelar serah terima jabatan Panglima TNI dari Marsekal Hadi Tjahjanto kepada Jenderal Andika Perkasa di markas besar TNI Cilangkap Jakarta Timur. Acara serah terima ini dihadiri oleh sejumlah pejabat tinggi negara.
Upacara serah terima jabatan Panglima TNI digelar di Lapangan Gedung Soedirman, Mabes TNI Cilangkap, Kamis (18/11/21) pagi tadi. Acara dibuka dengan iring-iringan marching TNI serta barisan kompi tiga matra TNI.
Usai acara, Marsekal Hadi Tjahjanto pun berpesan agar Jenderal Andika Perkasa bisa mengemban tugas dengan tulus dan ikhlas. Sementara itu, Jenderal Andika Perkasa berjanji akan mengemban tugasnya sesuai peraturan perundangan-undangan.
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke
[email protected].
Usai Sertijab Panglima TNI, Hadi Tjahjanto Beri Pesan untuk Jenderal Andika Perkasa