Egy Maulana Menyumbang Gol Pertamanya Untuk FK Senica

VIVA.co.id 2021-11-27

Views 4

VIVA – Egy Maulana Vikri berhasil menyumbang gol pertamanya untuk FK Senica pada lanjutan Liga Slovakia 2021-2022, Sabtu, 27 November 2021 dini hari WIB. Pemain Tim Nasional (Timnas) Indonesia itu pun berharap bisa mencetak gol lebih banyak laga di laga-laga selanjutnya. 


Share This Video


Download

  
Report form