Penyakit Mematikan Bikin Kun Aguero Terpaksa Gantung Sepatu

VIVA.co.id 2021-12-15

Views 38

VIVA – Pemain bola asal Argentina, Sergio Aguero telah mengumumkan pensiun sebagai pesepak bola di usianya yang ke-33 tahun pada Rabu, 15 Desember 2021. Aguero memutuskan pensiun usai dinyatakan mengidap penyakit aritmia jantung dan disarankan dokter untuk berhenti bermain sepak bola demi keselamatannya.


Share This Video


Download

  
Report form