Ditanya Pahlawan dari Aceh, Bocah SD Ini Malah Tulis Teuku Wisnu di Lembar Jawaban UTS
Seorang anak kelas 5 SD yang menjawab pertanyaan UTS dari gurunya mengenai pahlawan Nasional dari Aceh menjadi viral di media sosial.
Bagaimana tidak, anak SD ini telah salah menjawab pertanyaan di lembar jawaban UTS yang diberikan oleh gurunya.
Link terkait:
https://www.suara.com/news/2022/03/24/163459/ditanya-pahlawan-dari-aceh-bocah-sd-ini-malah-tulis-teuku-wisnu-di-lembar-jawaban-uts?page=all
#TeukuWisnu #PahlawanAceh
VO/Video Editor: Vifebri/Fatikha Rizky Asteria N
==================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom