Kejadian lucu dialami gelandang Arsenal, Thomas Partey ketika ia bertemu salah satu penggemar yang wajahnya sangat mirip dengannya. Kejadian tersebut terjadi sebelum laga Ghana melawan Nigeria di Kualifikasi Piala Dunia 2022.
Momen tersebut diabadikan oleh rekan setim Partey di Ghana, Daniel-Kofi Kyereh, di story Instagramnya. Video itupun sempat menjadi viral di jagat maya dan mengundang gelak tawa.
Penulis : Febry Rachadi
VE : Wahyu Marchisio