Rombongan Ojol Lagi Demo Mogok Narik, Malah Ada yang OnBid, Picu Reaksi Tak Terduga

Suaradotcom 2022-03-29

Views 2

Beberapa waktu lalu sempat heboh ratusan ojol menggeruduk kantor Grab Yogyakarta di Ruko Casagrande, Yogyakarta. Diduga mereka menuntut perusahaan dalam hal penyesuaian tarif.

Aksi ojol menggeruduk kantor Grab tersebut membuat jalanan ramai hingga jalur motor dipadati para ojol.

Bahkan ada sebuah aksi yang mungkin bikin publik geleng-geleng kepala. Beberapa ojol diduga menyetop rekannya sendiri saat sedang onbid.

link berita
https://www.suara.com/otomotif/2022/03/24/154635/rombongan-ojol-lagi-demo-mogok-narik-malah-ada-yang-onbid-picu-reaksi-tak-terduga

Share This Video


Download

  
Report form