Tangis Nia Zulkarnaen Mengiringi Pemakaman Ibunda Tercinta Mieke Wijaya

celebritiesdotid 2022-05-04

Views 83

Tangis Nia Zulkarnaen pecah saat mengantarkan ibundanya, Mieke Wijaya ke liang lahat. Aktris senior tersebut dimakamkan di tempat pemakaman umum (TPU) Tanah Kusir, Kebayoran Lama, Jakarta, Rabu (4/5/2022) siang.

Share This Video


Download

  
Report form