Catatan Menyedihkan Liverpool di Final Liga Champions 2022

Sportstars 2022-05-29

Views 396

Liverpool harus mengakui keunggulan Real Madrid 0-1 di final Liga Champions 2022. Diiringi sederet catatan menyedihkan.

Liverpool takluk dua kali beruntun atas Real Madrid di partai final Liga Champions.

Lepaskan 9 tembakan tepat sasaran di final adalah rekor terbanyak, namun The Reds tak mampu mengkonversikannya jadi satu pun gol. Mohamed Salah buat rekor tembakan tepat sasaran terbanyak di final, namun keenam tembakannya dimentahkan Thibaut Courtois.

Untuk ketiga kalinya Jurgen Klopp gagal di partai final Liga Champions. Liverpool lewati tiga partai final musim ini tanpa catatkan 1 gol pun.
 
-------

Penulis Naskah : Andika Gesta
VE: FG

Share This Video


Download

  
Report form