Banyak orang yang tertarik untuk naik sleeper bus karena fasilitasnya yang bikin nyaman.
Hal serupa juga diungkapkan oleh seorang wanita yang membagikan pengalaman menyenangkannya naik sleeper bus jurusan Semarang-Jakarta untuk pertama kali.
Wanita ini mengunggah cerita tentang pengalamannya tersebut di akun TikToknya Disa Agelien dan diposting ulang oleh akun Instagram kepoin_trending.
Vo/Video Editor: Gregorius Ayuda