JAMBI, KOMPAS.TV Tim Kompolnas mendatangi rumah Brigadir J di Kabupaten Muaro Jambi pada Selasa, 19 Juli 2022.
Kedatangan Kompolnas ini untuk meminta keterangan dari keluarga secara langsung terkait kedatangan jenazah sampai dengan pemakaman Brigadir J.
Baca Juga Kompolnas akan Konfirmasi Ketua RT Rumah Kadiv Propam: Siapa Tahu Jadi Kunci Pembuka di https://www.kompas.tv/article/309025/kompolnas-akan-konfirmasi-ketua-rt-rumah-kadiv-propam-siapa-tahu-jadi-kunci-pembuka
Kompolnas pun mendatangi makam Brigadir J.
Kedatangan Kompolnas ini untuk melengkapi informasi untuk menginvestigasi kasus penembakan Brigadir J oleh Bharada E di rumah Kadiv Propam Polri pada 8 Juli 2022 lalu.
Video Editor: Firmansyah
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/310766/kompolnas-datangi-keluarga-hingga-ke-makam-brigadir-j-di-jambi-ini-hasilnya