Intip Latihan Perdana Abdulla Yusuf Helal Bersama Persija

Sportstars 2022-07-27

Views 226

Abdulla Yusuf Helal akhirnya bergabung dengan teman-teman barunya di sesi latihan Persija. Layaknya anak baru di kantor, penyerang Timnas Bahrain ini menyalami satu per satu teman-teman barunya.

Pemain 29 tahun itu terlihat selalu bersama tandemnya di lini depan Michael Krmencik ketika melakoni sesi pemanasan. Memasuki sesi game, Yusuf Helal tampak menikmati momen bersama rekan-rekan barunya.

Penulis Naskah : Andika Gesta
VE : Wahyu Marchisio

Share This Video


Download

  
Report form