Aksi walk out yang dilakukan oleh Ketua DPRD Kabupaten Purwakarta,
Ahmad Sanusi dalam Rapat Paripurna penetapan keputusan dua Raperda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2021 dan Tata Kelola Sarana Perumahan/pemukiman
di Gedung DPRD Kabupaten Purwakarta di Jalan Juanda pada Senin (12/9/2022) malam berbuntut panjang.