KKB Tewaskan 4 Orang Pekerja Jalan Trans Papua Barat Serta Bakar 2 Truk & Alat Berat!

KompasTV 2022-09-30

Views 622

TELUK BINTUNI, KOMPAS.TV - Belasan pekerja Jalan Trans Papua, diserang kelompok bersenjata pada Kamis (29/09) sore.

Akibat penyerangan, 4 orang dilaporkan meninggal dunia dan satu orang terluka.

Belasan pekerja Jalan Trans Papua Barat, yang menghubungkan Kabupaten Maybrat, dengan Kabupaten Bintuni diserang kelompok bersenjata pada Kamis (29/09) sore.

Baca Juga Tim Satgas Cartenz Tangkap 3 Anggota Teroris KKB di Mimika, Perannya Pemasok Amunisi dan Senjata di https://www.kompas.tv/article/331531/tim-satgas-cartenz-tangkap-3-anggota-teroris-kkb-di-mimika-perannya-pemasok-amunisi-dan-senjata

Akibat penyerangan, 4 orang dilaporkan meninggal dunia dan satu orang terluka.

Selain menyerang pekerja, kelompok bersenjata juga membakar dua truk dan alat berat ekskavator yang digunakan untuk pembangunan Jalan Trans Papua Barat.

Aparat gabungan TNI-Polri telah dikerahkan ke lokasi untuk mengevakuasi korban, sekaligus melakukan pengejaran terhadap para pelaku.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/333604/kkb-tewaskan-4-orang-pekerja-jalan-trans-papua-barat-serta-bakar-2-truk-alat-berat

Share This Video


Download

  
Report form