Menjelang Imlek, 100 Patung Dewa Disucikan di Klenteng Fuk Ling Miau

TempoVideo 2022-11-17

Views 9

Jelang perayaan tahun baru Cina atau Imlek,umat Konghucu khususnya di Yogyakarta melakukan tradisi membersihkan patung dewa dan Klenteng Fuk Ling Miau di Gondomanan,Yogyakarta, Jumat siang.

Share This Video


Download

  
Report form