Aktivitas di luar ruang yang memungkinkan bertemu banyak orang tentu memiliki resiko terpapar virus corona. Kita tak pernah tahu bagaimana kondisi dan latar belakang orang yang ditemui. Berikut beberapa tips aman saat kembali ke rumah setelah beraktivitas di luar, berdasarkan tips dari Satuan Tugas Covid-19 Indonesia. 
#jagajarak #pakaimasker #cucitangan