Ron Vlaar Pede Belanda Angkat Trofi Piala Dunia 2022, Tapi...
Mantan pemain Timnas Belanda Ron Vlaar yakin negaranya bisa mengangkat trofi Piala Dunia 2022. Lelaki yang sempat berbaju Feyenoord itu melihat dari segi kedalaman skuad yang ada, cukup bagi Belanda menjadi juara.
Terlebih, Belanda sukses memenangi pertandingan pertama mereka di Grup A saat melawan Senegal dengan skor 2-0. Dari laga itu ia merasa tim besutan Louis van Gaal layak memenangi Piala Dunia pertamanya.
Selengkapnya dalam video ini.
Link terkait:
https://www.suara.com/bola/2022/11/24/181640/ron-vlaar-pede-belanda-angkat-trofi-piala-dunia-2022-tapi
#RonVlaar #Oranje Indonesia
Video Editor: Galih Fajar
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom