Kesaksian Sambo Diundur di Sidang Perintangan Penyidikan dengan Terdakwa Hendra dan Agus

KompasTV 2022-12-08

Views 315

JAKARTA, KOMPAS.TV - Saksi Mahkota Ferdy Sambo batal bersaksi dalam sidang lanjutan perintangan penyidikan pembunuhan Yosua dengan terdakwa Hendra Kurniawan dan Agus Nurpatria hari ini (08/12/2022).

Padahal saksi Ferdy Sambo sudah dihadirkan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan hari ini (08/12/2022), guna memberikan kesaksian untuk terdakwa perintangan penyidikan Yosua Agus Nur Patria.

Namun majelis hakim mengatakan, kesaksian Sambo akan diberikan pada persidangan minggu depan.

Baca Juga Bocah di India Jatuh ke Dalam Sumur Sedalam 122 Meter, Penyelamatannya Berpacu dengan Waktu di https://www.kompas.tv/article/356466/bocah-di-india-jatuh-ke-dalam-sumur-sedalam-122-meter-penyelamatannya-berpacu-dengan-waktu

______

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv/live

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.

Yuk, subscribe channel Youtube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV.

Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https: www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/356473/kesaksian-sambo-diundur-di-sidang-perintangan-penyidikan-dengan-terdakwa-hendra-dan-agus

Share This Video


Download

  
Report form
RELATED VIDEOS