Dor! Dor! Dor! Tegangnya Situasi Rombongan Polisi Dihujani Tembakan di Papua
Sebuah video viral di media sosial memperlihatkan sejumlah anggota polisi tengah berlindung di bagian samping mobil. Mereka berlindung karena tengah menjadi sasaran hujan tembakan dari arah hutan.
Video berdurasi 30 detik itu memperlihatkan beberapa anggota polisi sedang berada di jalan yang diapit oleh hutan. Pada detik-detik awal, terdengar suara salah satu anggota polisi meminta kawannya untuk menahan tembakan.
"Tahan, tahan," kata seorang anggota polisi dikutip melalui video yang diunggah akun Twitter @yaniaraim pada Rabu (14/12/2022). Selengkapnya dalam video ini.
Link terkait:
https://www.suara.com/news/2022/12/14/142413/dor-dor-dor-tegangnya-situasi-rombongan-polisi-dihujani-tembakan-di-papua
#papua #tembakanpapua
Video Editor: Yulita Futty Hapsari
==================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom