Tiktoker Emil Mario Minta Maaf usai Dianggap Lecehkan Kalimat Syahadat: Tak Ada Niat Hina Agama Manapun

Suaradotcom 2022-12-16

Views 729

Emil Mario akhirnya minta maaf usai mendapat kritik dan hujatan imbas konten kalimat syahadat yang disambung dengan kata tak pantas.

Lewat akun Tiktoknya, Emil menyampaikan permintaan maaf pada semua pihak yang tersakiti dengan konten tersebut. Emil mengaku tak berniat sedikitpun untuk menyakiti dan menghina agama manapun.

link terkait:
https://pop.matamata.com/read/2022/12/15/114531/tiktoker-emil-mario-minta-maaf-usai-dianggap-lecehkan-kalimat-syahadat-tak-ada-niat-hina-agama-manapun


# emil mario # tiktoker emil mario # kalimat syahadat


Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form