Sederet Wisata Seru di Garut yang Wajib Kamu Coba!

KompasTV 2023-01-10

Views 85

KOMPASTV - Kumaha damang teman jalan? Steffy Ai dan Anna Kinan lagi di Garut nih.

Selama di Garut, kita mau main arung jeram bareng Bums Adventure, serta mencicipi masakan khas Sunda di Saung Cipicung. Berkunjung ke pabrik dodol Picnin,berbuuru jaket kulit di Astiga Leather, menikmati sore di Situ Bagendit, hingga staycation asyik di Rancabango Hotel and Resort.

Saksikan JALAN JALAN Eps. Semua Ada di Garut. Minggu, 8 Januari 2023 jam 10.30 WIB hanya di Kompas TV.

Dan jangan lewatkan JALAN JALAN episode lainnya setiap hari Minggu jam 10.30 WIB. Jalan Jalan Lets Go!

#JalanJalan #KompasTV #ExploreIndonesia #ExploreGarut #Garut #JawaBarat #ExploreJawaBarat #WisataGarut #WisataJawaBarat.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/366500/sederet-wisata-seru-di-garut-yang-wajib-kamu-coba

Share This Video


Download

  
Report form