Begini Perayaan Tahun Baru Imlek di Korea Utara

KompasTV 2023-01-22

Views 1

PYONGYANG, KOMPAS.TV Beginilah perayaan Tahun Baru Imlek di Korea utara. Masyarakat masih harus menjalani rutinitas dengan menunjukkan rasa hormat kepada para mantan pemimpin negara. Seperti menaruh bunga di patung mantan para pemimpin negara.

Dilansir dari APTN, Masih sulit untuk berbicara di depan umum, terutama di depan kamera TV, tentang Tahun Baru Imlek.

Beberapa orang di Pyongyang bersenang-senang di hari libur seperti ini.

Baca Juga Pemain Barongsai Terima Berkah di Tahun Baru Imlek di https://www.kompas.tv/article/370642/pemain-barongsai-terima-berkah-di-tahun-baru-imlek

Bagi yang mampu, para warga mendatangi pusat hiburan dan banyak orang akan menghabiskan waktu bersama keluarga.

Tradisi Korea dengan menyapa kerabat yang lebih tua dan memberikan uang kepada generasi yang lebih muda masih dipertahankan.

Video Editor: Bara Bima

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/370678/begini-perayaan-tahun-baru-imlek-di-korea-utara

Share This Video


Download

  
Report form