Taklukkan Girona di Laga ke-100 untuk Barcelona, Pedri Ungkap Kebahagiannya

Sportstars 2023-01-29

Views 1

Pedri jadi bintang Barcelona taklukkan Girona 1-0 di Estadi Montilivi, pada pekan ke-19 Liga Spanyol. Gelandang 20 tahun Spanyol itu menjadi penentu kemenangan Blaugrana berkat gol tunggalnya (61').

Tak hanya membantu meraih kemenangan, laga ini menandai penampilan Pedri yang ke-100 untuk Barcelona. Tambahan tiga poin dari kandang Girona juga memantapkan posisi Barcelona di puncak klasemen Liga Spanyol dengan 47 poin dari 18 laga.

Penulis : Febry Rachadi
VE : Wahyu Marchisio

Share This Video


Download

  
Report form