Ada Perayaan Cap Go Meh, Jalan Suryakencana Bogor Dialihkan

KompasTV 2023-02-05

Views 16

BOGOR, KOMPAS.TV - Beragam persiapan tengah berlangsung jelang perayaan cap go meh di Kota Bogor, Jawa Barat.

Perayaan dipusatkan di sepanjang jalan Surya Kencana hingga Jalan Siliwangi.

Baca Juga Setelah Dua Tahun Ditiadakan, Pawai Barongsai di Blitar Kembali Digelar di https://www.kompas.tv/article/375171/setelah-dua-tahun-ditiadakan-pawai-barongsai-di-blitar-kembali-digelar

Ornamen-ornamen penutupan tahun baru Imlek serba merah hingga panggung untuk acara puncak sudah tertata.

Untuk arus lalu lintas meski belum dilakukan penutupan, namun sudah terlihat adanya pembatas jalan serta petugas yang berjaga Nantinya dilakukan pengalihan arus lalu lintas jelang acara berlangsung.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/375174/ada-perayaan-cap-go-meh-jalan-suryakencana-bogor-dialihkan

Share This Video


Download

  
Report form