Gitasav Kesal Didoakan Warganet Punya Momongan: Kayak Gak Ada Adab!

Suaradotcom 2023-02-08

Views 69.3K

Influencer Gita Savitri Devi alias Gitasav, kembali menjadi perbincangan publik usai pendapatnya mengenai anak merupakan beban menuai pro dan kontra.

Diketahui, Gita Savitri Devi dan suaminya, Paul Partohap, merupakan penganut childfree alias tidak ingin memiliki anak setelah menikah.

Sayangnya, keputusan tersebut sulit diterima oleh publik di Indonesia yang menganggap hal itu tabu dan 'aneh'.






link terkait:
https://www.suara.com/entertainment/2023/02/08/160649/gitasav-kesal-didoakan-warganet-punya-momongan-kayak-gak-ada-adab







# Gitasav # Gita Savitri Devi # paul partohap # paul # childfree







Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form