Teror Ular Berbisa Hebohkan Warga, Mulai Ular Berbisa Kepala Merah Hingga Ular Hijau

celebritiesdotid 2023-02-24

Views 101

PALANGKARAYA, celebrities.id - Warga dihebohkan keberadaan ular berbisa kepala merah yang bersembunyi di dapur rumah warga.

Ular berbisa berkepala merah ini pun berhasil dievakuasi dari dapur rumah warga di Palangka Raya, Kalimantan Tengah.

Sementara di Pangkalan Bun, Kabupaten Kotawaringin Barat seekor ular hijau masuk kap mobil warga, evakuasi sempat mengalami kendala karena posisi ular berada disela-sela mesin.


Produser : Dea K.Charity
Tim Liputan Inews

Share This Video


Download

  
Report form