Kawanan Pencurian Kendaraan Bermotor Yang Menggunakan pikap Di Tangkap

RiauOnline.co.id 2023-02-25

Views 2.4K

Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau menangkap salah satu dari kawanan pencurian kendaraan bermotor yang menggunakan pikap saat menjalankan aksinya.

Tersangka atas nama Erwin dibekuk Subdit III Jatanras Ditreskrimum Polda Riau. Dalam aksinya pelaku bersama dua rekan yang masih dalam pengejaran inisial AR dan S mengendarai mobil pikap milik Erwin.

Dari rekaman kamera CCTV, terlihat satu unit mobil pikap berjalan pelan dan berhenti di ujung jalan.

Kemudian satu pelaku turun dari mobil dan berjalan kaki ke rumah korban untuk mencuri kendaraan yang terparkir di teras rumah.

Tak berselang lama, pelaku terlihat mendorong motor menuju mobil pikap yang terparkir.

Dua pelaku lainnya kemudian turun dan mengangkat kendaraan ke atas mobil pikap lalu melarikan diri.

Tonton juga RiauOnline “ TEREKAM CCTV !! Pelaku Bawa Kabur Motor Curian Dengan Mobil Pikap" Di https://youtu.be/pkESQx86NDE

(RiauOnline)

#riauonline #pekanbaru #curanmor #cctv

Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share.

Tonton konten lainnya juga di YouTube Channel:
- Sisi Lain https://youtu.be/_TYOe2wDBl8
- Wamoi dan Riau https://youtu.be/roXyLa8aFLU

Jangan lupa subscribe yaa..

Follow Juga akun Sosial Media kami

https://www.facebook.com/RiauOnlin

https://twitter.com/red_riauonline

https://www.instagram.com/riauonline.co.id/?hl=id

https://www.tiktok.com/@riauonline1

https://s.helo-app.com/al/xvYZYpjbvR

https://sck.io/u/j3hlxrGg

Share This Video


Download

  
Report form