Pelaku usaha di sektor industri hasil tembakau menolak rencana pemerintah yang akan merevisi Peraturan Pemerintah No 109 Tahun 2022, tentang pengamanan bahan yang mengandung zat adiktif, berupa produk tembakau bagi kesehatan. Pelaku usaha menilai aturan tersebut sudah mumpuni dalam mengatur ekosistem pertembakauan di tanah air.