Penembakan Brutal di Bank Kentucky, Pelaku 'Orang Dalam'

VIVA.co.id 2023-04-11

Views 20

VIVA – Penembakan brutal terjadi di kantor Old National Bank pusat kota Louisville, Kentucky, Amerika Serikat (AS), pada Senin 10 April 2023 pagi waktu setempat. Kepolisian menyampaikan bahwa lima orang tewas dan sedikitnya enam orang dilarikan ke rumah sakit. (RP-R-DA)


Share This Video


Download

  
Report form