Persiapan Salat Ied, Masjid Al-Isra Tanjung Barat Siap Tampung Ribuan Jamaah

okezone.com 2023-04-20

Views 5


Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah menetapkan Idul Fitri 1444 H, jatuh pada Jumat (21/4). Untuk wilayah Jakarta, salat Idul Fitri dilaksanakan di berbagai tempat. Salah satunya Masjid Raya Al-Isra Tanjung Duren, Jakarta Barat. 

 

Mengingat kondisi cuaca yang tidak menentu, Masjid Al-Isra juga akan menyediakan ruangan aula untuk melaksanakan ibadah salat Idul Fitri. Masjid Raya Al Isra mampu menampung sekitar 2.000 jamaah yang melaksanakan salat Idul Fitri.

 

Reporter: Anjasman Situmorang

Share This Video


Download

  
Report form