JEMBER, KOMPAS.TV - Sebuah truk bermuatan ikan terguling di jalur Pegunungan Gumitir, Kecamatan Silo, Jember, Jawa Timur.
Posisi truk yang melintang, membuat arus lalu lintas yang menghubungkan Jember dan Banyuwangi macet dari dua arah.
Pengemudi mengaku, kecelakaan bermula saat hendak mendahuli kendaraan lain.
Namun jalan yang menikung dan licin membuat truk selip dan terguling.
Baca Juga 2 Wanita Muda di Lampung Meninggal Terlindas Truk setelah Berusaha Menyalip di https://www.kompas.tv/regional/420363/2-wanita-muda-di-lampung-meninggal-terlindas-truk-setelah-berusaha-menyalip
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/420558/jalanan-bertikung-dan-licin-truk-pengangkut-ikan-terguling-di-jember