Polisi Bubarkan Kericuhan Dalam Acara Diskusi Dinamika Partai Golkar

okezone.com 2023-07-26

Views 7


Polsek Metro Tanah Abang bubarkan dua kelompok yang ricuh dalam diskusi terkait, dinamika Partai Golkar di Restoran Pulau Dua, Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (26/7)

 

Langkah itu dilakukan setelah pihak Generasi Muda Partai Golkar (GMPG) dan kelompok tak dikenal, yang mengaku dari Angkatan Muda Partai Golkar (AMPG) terlibat cekcok

 

Aparat tiba di lokasi sekitar pukul 15.12 WIB dengan dipimpin oleh Kapolsek Metro Tanah Abang, Kompol Patar Mula Bona

 

Setelah itu, kedua belah pihak dikumpulkan di halaman restoran tersebut. Bona akhirnya meminta dua kelompok untuk membubarkan diri

Share This Video


Download

  
Report form