Pemilik Sabu Cair Asal Iran Diringkus Polda Jambi, Barang Bukti Dimusnahkan

okezone.com 2023-08-03

Views 612


Di TKP, petugas menyuruh NB bin MS untuk memusnah sabu dengan cara mengaduknya. Pihaknya juga memusnahkan ganja seberat 1.289,079 gram dan pil ekstasi seberat 4,188 gram

 

Kalau dirupiahkan, nilai ekonomisnya bisa mencapai Rp347 miliar

Share This Video


Download

  
Report form