Terungkap! Motif Senior Tega Bunuh Mahasiswa UI di Kamar Kos

KompasTV 2023-08-04

Views 1.8K

JAKARTA, KOMPAS.TV - Polisi mengungkap motif di balik pembunuhan mahasiswa Universitas Indonesia (UI) oleh senior yang ditemukan tewas terbungkus plastik di kamar kos.

Wakasat Reskrim Polres Depok AKP Nirwan Pohan mengatakan pelaku ingin menguasai harta milik korban.

"Motifnya adalah ingin menguasai barang-barang berharga milik korban," ujar AKP Nirwan Pohan, Jumat (4/8/2023) malam.

Sementara itu, pelaku sudah merencanakan aksi pembunuhan di kamar kos korban.

Baca Juga Detik-Detik Senior Pelaku Pembunuhan Mahasiswa UI Ditangkap Polisi di https://www.kompas.tv/video/431979/detik-detik-senior-pelaku-pembunuhan-mahasiswa-ui-ditangkap-polisi

#mahasiswaui #universitasindonesia #senior

Video Editor: Bara Bima

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/431983/terungkap-motif-senior-tega-bunuh-mahasiswa-ui-di-kamar-kos

Share This Video


Download

  
Report form