LEBAK, KOMPAS.TV - Minibus terbakar, saat melintas di Jalan Poros Desa Nameng, Kecamatan Rangkasbitung, Lebak, Banten.
Dugaan sementara, kebakaran akibat korsleting pada bagian mesin kendaraan.
Percikan api menyambar bensin, dan langsung membakar seluruh bagian kendaraan.
Pemilik kendaraan langsung keluar menyelamatkan diri.
Baca Juga Sambil Menangis, Mahasiswa UI yang Bunuh Juniornya Minta Maaf ke Orang Tua hingga Kerabat Korban di https://www.kompas.tv/regional/432239/sambil-menangis-mahasiswa-ui-yang-bunuh-juniornya-minta-maaf-ke-orang-tua-hingga-kerabat-korban
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/432242/diduga-korsleting-listrik-di-mesin-sebuah-mobil-minibus-terbakar-di-lebak-banten