Imbas Terbakarnya TPA Sarimukti, Sampah Menggunung di Kota Cimahi

okezone.com 2023-09-01

Views 3K


Tumpukan sampah menggunung di Kota Cimahi, Jumat (1/9). Sampah di TPS Jalan Pasar Atas sudah meluber ke jalan

 

Tak ada pilihan, warga terpaksa membuang sampah di jalan. Gunungan sampah itu akibat terbakarnya TPA Sarimukti. TPA Sarimukti sudah terbakar sejak 13 hari lalu dan masih tutup

 

Kontributor: Yuwono Wahyu

Produser: B.Lilia Nova

Share This Video


Download

  
Report form