MS Pimpinan Ponpes di Lebak Ditangkap, Diduga Cabuli 6 Santriwati

okezone.com 2023-09-05

Views 23


Pimpinan ponpes inisial MS ditangkap polisi atas dugaan pencabulan, Senin (4/9). Ponpes berada di wilayah Kecamatan Gunungkencana, Lebak, Banten.

 

Kasus terbongkar ketika enam santriwati saling bercerita tentang dugaan pencabulan. Dugaan pencabulan oleh pria usia 37 tahun itu terjadi sejak tiga tahun lalu.

 

Santriwati bahkan mengaku sampai kesulitan buang air kecil usai dicabuli. Data dari polisi, lima santri di bawah 17 tahun, satu korban berusia 20 tahun.

 

 

 

Kontributor: Iskandar Nasution

Produser: B. Lilia Nova

Share This Video


Download

  
Report form