Tak Mau Beri Uang, Mata Siswi SD di Gresik Buta Usai Dianiaya oleh Pelajar SMP di Sekolah

KompasTV 2023-09-17

Views 29

GRESIK, KOMPAS.TV - Siswi SD di Gresik Jawa Timur, mengalami kebutaan akibat dianaya oleh pelajar SMP di sekolah.

Usai mendapat laporan dari keluarga korban, Unit PPA Polres Gresik, dan Kanit Reskrim Polsek menganti mendatangi sekolah untuk reka ulang kejadian, dan memintai keterangan sejumlah saksi.

Polisi masih menyelidiki kasus ini.

Ayah korban berharap, kepolisian dapat mengungkap pelaku yang tega melukai mata anak sulungnya dengan tusuk sate.

Baca Juga 3 Fakta Kasus Siswi SD di Gresik yang Alami Kebutaan usai Matanya Dicolok Menggunakan Tusukan Pentol di https://www.kompas.tv/regional/444189/3-fakta-kasus-siswi-sd-di-gresik-yang-alami-kebutaan-usai-matanya-dicolok-menggunakan-tusukan-pentol



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/444308/tak-mau-beri-uang-mata-siswi-sd-di-gresik-buta-usai-dianiaya-oleh-pelajar-smp-di-sekolah

Share This Video


Download

  
Report form