Mencicipi Cita Rasa Unik Bebek Bakar Sambal Stroberi Khas Lembang

okezone.com 2023-10-06

Views 1


Sebuah kedai di Lembang menghadirkan inovasi bebek bakar dengan sambal stroberi.

 

Bebek sambal bakar stroberi adalah menu yang paling banyak diminati. Perpaduan rempah dan asam stroberi menghasilkan cita rasa yang unik.

 

Apalagi menu dihidangkan dengan lauk pelengkap dan bawang goreng. Pengunjung juga dapat melihat proses pengolahannya secara langsung.

 


Produser : Dea K. Charity

Reporter : Yuwono Wahyu

 

Share This Video


Download

  
Report form