Siswa SMK di Padang Ditusuk Orang Tak Dikenal saat Makan di Warung Samping Sekolah

KompasTV 2023-10-08

Views 49

PADANG, KOMPAS.TV - Seorang Siswa Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 5, di Padang ditusuk orang tak dikenal.

Terekam kamera pengawas, pelaku berhasil kabur menggunakan sepeda motor saat akan ditangkap warga.

Sementara itu, korban yang menderita luka dibagian puggung sempat dilarikan ke Rumah Sakit Mutiara Bunda Kecamatan Padang Utara, Kota Padang, kini sudah membaik.

Polisi masih melakukan penyelidikan untuk mengetahui motif dibalik penusukan.

Baca Juga Pria di Medan Jatuh ke Lubang 3 Meter Gegara Lantai Kamar Mandi Ambles di https://www.kompas.tv/video/450367/pria-di-medan-jatuh-ke-lubang-3-meter-gegara-lantai-kamar-mandi-ambles

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/450369/siswa-smk-di-padang-ditusuk-orang-tak-dikenal-saat-makan-di-warung-samping-sekolah

Share This Video


Download

  
Report form